Secara normal, kita bermain PC hanya menggunakan alat bantu seperti mouse, keyboard, dll. Tapi, kali ini kita akan membahas bagaimana cara menginstall joystik game ke PC anda. Berikut langkahnya.

1. Klik tombol Start menu pada sudut kiri layar anda.

2. Selanjutnya, sorot ke Control Panel, kemudian klik.

 
3. Jendela Control Panel akan muncul. Double klik Ikon Game Controllers.


4. Jendela Game Controllers akan tampil. Disini, anda dituntut untuk memastikan bahwa stik PC anda telah terpasang ke komputer. (Khususnya bagian USB). Jika sudah, klik Add...


5. Sesuaikan jenis joystik apa yang anda pakai dalam pemasangan kali ini. Sebagai contoh, penulis menggunakan stik 2-Axis, 4-Button Joystick. (Pengertiannya, ini adalah jenis joystik yang mempunyai analog 2 buah, dan menggunakan 4 tombol dalam permainan. Sama dengan stik PS biasa).

8. Namun, jika anda menemukan kendala dalam penginstallan, itu berarti PC meminta anda untuk menginstall Driver joystik pada PC. kalau yang belum punya drevernya klik disini,  atau kalau sudah punya Masukkan CD Drivernya, kemudian klik programnya.inggal tunggu proses penginstalan sampai selesai, setelah itu kita tinggal persiapin untuk bermain cuy....!
ya dah dulu  cuy, mungkin hanya ini saja yang dapet qwe shar-, tapi muda"han bermemfaat, amin...!
o ea cuy......!! kalau da kebingungan kita shar aja di sini, caranya u tinggal koment di post yang sudah qwe sediakan, 
pengen temenan klik aja gambar qwe itu.

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

3 komentar:

saraf kejepit mengatakan...

keren

Battery Diagnosis mengatakan...

Keterangan sangat jelas,terima kasih pak,semoga bermanfaat

Anonim mengatakan...

bagi drivernya dong bro.
Kirim email boleh ke gc_jfry@yahoo.com

trimakasih sebelumnya, tulisan anda bermanfaat.

Posting Komentar